Rabu, 11 Desember 2024

 Harga Pallet Plastik 120x120: Faktor Penentu dan Tips Membeli

Harga Pallet Plastik 120x120: Faktor Penentu dan Tips Membeli

Harga Pallet Plastik 120x120: Faktor Penentu dan Tips Membeli - Pallet plastik ukuran 120x120 cm merupakan salah satu jenis pallet yang banyak digunakan dalam berbagai industri, mulai dari logistik, pergudangan, hingga manufaktur. 

 

Harga Pallet Plastik 120x120

Keunggulan dari pallet plastik dibandingkan dengan pallet kayu atau bahan lainnya adalah ketahanannya terhadap korosi, rayap, dan kelembapan, serta kemudahan dalam pembersihan dan perawatannya. 

Namun, harga pallet plastik bisa bervariasi tergantung pada berbagai faktor. Artikel ini akan membahas faktor-faktor penentu harga pallet plastik 120x120 serta memberikan tips membeli yang tepat.

Faktor-Faktor Penentu Harga Pallet Plastik 120x120

1. Bahan Baku
Pallet plastik dapat terbuat dari berbagai jenis plastik, seperti polietilena (PE), polipropilena (PP), atau material daur ulang. Pallet yang terbuat dari bahan baku berkualitas tinggi seperti PE dan PP biasanya memiliki harga yang lebih tinggi dibandingkan dengan yang terbuat dari bahan daur ulang.

2. Desain dan Konstruksi
Pallet plastik hadir dalam berbagai desain, termasuk yang berstruktur satu sisi, dua sisi, dengan kaki, atau tanpa kaki. Pallet dengan desain yang lebih kompleks dan konstruksi yang kuat cenderung lebih mahal.

3. Kemampuan Beban
Pallet plastik dirancang untuk menahan beban tertentu, baik statis maupun dinamis. Pallet yang mampu menahan beban yang lebih berat biasanya lebih mahal karena menggunakan bahan yang lebih kuat dan proses manufaktur yang lebih kompleks.

4. Brand dan Produsen

Harga pallet juga dipengaruhi oleh brand dan produsen. Merek ternama dengan reputasi baik dalam kualitas dan keandalan produknya cenderung mematok harga yang lebih tinggi dibandingkan dengan merek yang kurang dikenal.

5. Fitur Tambahan
Beberapa pallet plastik dilengkapi dengan fitur tambahan seperti antislip, anti UV, atau antistatik. Fitur-fitur ini tentu saja akan menambah nilai dan harga dari pallet tersebut.

Tips Membeli Pallet Plastik 120x120

1. Analisis Kebutuhan
Sebelum membeli, pastikan Anda memahami kebutuhan spesifik operasional Anda. Pertimbangkan jenis barang yang akan disimpan, berat beban, serta kondisi lingkungan tempat pallet akan digunakan.

2. Bandingkan Harga dan Kualitas
Lakukan riset dan bandingkan harga dari berbagai pemasok. Jangan hanya fokus pada harga terendah, tetapi pertimbangkan juga kualitas dan layanan purna jual yang ditawarkan.

3. Periksa Sertifikasi dan Standar
Pastikan pallet yang akan Anda beli memiliki sertifikasi dan memenuhi standar yang berlaku, seperti ISO atau standar nasional lainnya. Ini menjamin kualitas dan keamanan penggunaan pallet.

4. Pertimbangkan Pallet Daur Ulang
Jika anggaran Anda terbatas, pallet plastik daur ulang bisa menjadi alternatif yang lebih ekonomis. Namun, pastikan untuk memeriksa kualitas dan ketahanannya.

5. Lakukan Uji Coba
Jika memungkinkan, lakukan uji coba terlebih dahulu sebelum membeli dalam jumlah besar. Ini untuk memastikan pallet sesuai dengan kebutuhan dan kondisi operasional Anda.

6. Perhatikan Layanan Purna Jual
Pilih pemasok yang menawarkan layanan purna jual yang baik, termasuk garansi produk dan ketersediaan suku cadang. Ini penting untuk memastikan bahwa Anda mendapatkan dukungan yang diperlukan setelah pembelian.

Harga Pallet Plastik 120x120

Kesimpulan

Membeli pallet plastik 120x120 tidak boleh dilakukan secara sembarangan. Memahami faktor-faktor yang mempengaruhi harga serta tips dalam memilih dapat membantu Anda membuat keputusan yang tepat dan ekonomis. 

Dengan memilih pallet yang sesuai, Anda tidak hanya mendapatkan produk yang awet dan berkualitas, tetapi juga mendukung efisiensi operasional dan keselamatan kerja di perusahaan Anda.

Demikian tadi artikel kami tentang Harga Pallet Plastik 120x120: Faktor Penentu dan Tips Membeli, apabila ingin tahu harga pallet plastik ini segera hubungi kami. baca juga mengenal ukuran pallet plastik.

Rabu, 23 Februari 2022

Jual Pallet Plastik Bekas Untuk Industri Logistik

Jual Pallet Plastik Bekas Untuk Industri Logistik

Palletplastik.id - Jual Pallet Plastik Bekas Untuk Industri Logistik- Logistik adalah salah satu industri yang tak luput dari kebutuhan pallet plastik, karena pallet inilah yang akan membantu setiap kegiatan. Industri logistik termasuk dalam industri yang banyak menggunakan pallet.

Jual Pallet Plastik Bekas Untuk Industri Logistik
 

Pallet plastik yang dibutuhkan dalam industri logistik biasanya banyak, karena di logistik ini pallet digunakan dalam berbagai pekerjaan seperti pemindahan barang dan penyimpanan barang di atas rak.

Pallet plastik juga tak hanya sekedar sebagai wadah atau alas produk, namun juga sebagai alat pelindung saat produk Anda di pindahkan maupun didistribusikan ke satu tempat ke tempat lain.

Produk Anda akan terlindungi dari benturan, gesekan, saat dipindah-pindahkan. Produk Anda juga tidak langsung bersentuhan dengan lantai sehingga tidak terpengaruh oleh kondisi lanti maupun kelembaban.

Karena biasanya pallet yang dibutuhkan banyak, pallet plastik bekas menjadi alternatif untuk kebutuhan logistik. Kami menjual pallet plastik bekas untuk kebutuhan ini.
Pallet bekas yang kami jual tentu pallet plastik bekas berkualitas.

Pallet plastik juga mudah dibersihkan kalau kotor. Karena pallet plastik tidak berpori maka tidak menyerap bau-bau dari zat kimia atau bahan-bahan lainnya sehingga cocok sekali untuk kebutuhan penyimpanan makanan dan minuman.

Pallet plastik memiliki permukaan mulus dan rata. Secara alami, kayu juga berpori sehingga kotoran dapat terserap atau terkumpul. Bakteri, kelembapan, dan kotoran dapat menetap di tempat-tempat yang kecil.

Pallet plastik memiliki daya tahan karena tidak bisa lapuk, membusuk, oleh air dan juga anti serangga sehingga memiliki jangka waktu pemakaian yang panjang. Selain itu memiliki daya tahan sampai 10 tahun dan juga tidak terpengaruh cuaca dan temperatur.

Dengan memilih pallet plastik bekas, Anda juga akan menghemat biaya pengeluaran distribusi karena harga pallet bekas lebih murah dibandingkan degan pallet plastik yang baru.

Jika Anda mencari perusahaan yang Jual Pallet Plastik Bekas Untuk Industri Logistik
Hubungi palletplastik.id. Pallet plastik bekas, solusi yang tepat untuk kebutuhan gudang dan logistik Anda. Baca juga 3 pallet plastik bekas berkualitas harga terjangkau. Yang butuh dunnage air bag, stretch film, opp tape hubungi kami juga.

Jumat, 18 Februari 2022

Jual Pallet Plastik Untuk Ekspor dan Logistik

Jual Pallet Plastik Untuk Ekspor dan Logistik

Jual Pallet Plastik Untuk Ekspor dan Logistik. Kegiatan ekspor dan impor barang atau pengiriman logistik di Indonesia, tidak akan luput dengan perlengkapan packaging yaitu pallet plastik. Lalu, mengapa pallet plastik? Lalu apa hubungannya antara pallet plastik dengan ekspor-import dan pengiriman logistik?



Untuk menjawab mengapa pallet plastik Anda bisa membaca mengapa kami merekomendasikan memilih pallet plastik.

Dalam proses loading, pemindahan dan pengangkatan barang agar proses ini cepat dan efektif, selain hand pallet atau forklift dibutuhkan perlengkapan packaging yang disebut pallet plastik. Pallet plastik ini menjadi---alas pengemasn produk untuk mempermudah proses distribusi dan pengiriman barang.

Beberapa negara tujuan ekspor telah mensyaratkan pallet plastik sebagai alas tatakan untuk ekspor-import. Hal ini membawa angin segar untuk bisnis pallet plastik di Indonesia. Akan semakin banyak pallet plastik yang dibutuhkan untuk kebutuhan eskpor.

Dalam proses ekspor impor, sebelum barang dikirim dikemas dengan menggunakan pallet plastik, kemudian di bungkus dengan strecth film atau plastik wrapping, kemudian diikat dengan strapping band. Setelah itu, produk yang Anda packing sudah siap kirim ke customer Anda.

Ada 2 pilihan Pallet plastik yang menurut kami perlu Anda pertimbangkan:

 
1.Pallet plastik NRP-1111 SL
Warna Hitam
Ukuran 110 x 110 x 12cm
Type Jaring, Single Deck
Berat Pallet + 9 kg
Statik 3000 kg,
Dinamis 1000 kg

pallet plastik ekspor 1100x1100x120
 

2. Pallet Plastik NRP-1111-SL2
Warna Hitam
Ukuran 110 x 110 x 15 cm
Type Jaring, Single Deck
Berat Pallet + 9 kg
Statik 3000 kg,
Dinamis 1000 kg

pallet plastik  baru 1100x1100x150 mm



Pallet Plastik Untuk Ekspor dan logistik  NRP 1111-SL dan  NRP-1111-SL2 merupakan produk berkualitas harga lebih terjangkau. Pallet plastik baru ini merupakan salah satu produk unggulan kami.

Alternatif kedua selain pallet plastik baru adalah pallet plastik bekas. Tentu saja yang digunakan pallet bekas yang berkualitas, namun harga masih murah terjangkau.

Jadi, apabila Anda membutuhkan pallet plastik baru atau bekas berkualitas segera hubungi kami, palletplastik.id Jual Pallet Plastik Untuk Ekspor dan Pengiriman Logistik

Kamis, 17 Februari 2022

Pallet Plastik Bekas Cikarang Berkualitas

Pallet Plastik Bekas Cikarang Berkualitas

Palletplastik.id  - Pallet Plastik Bekas Cikarang Berkualitas – Palletplastik.id sebagai supplier pallet plastik di Cikarang menjual pallet plastik bekas melayani penjualan pallet plastik secara online untuk Cikarang dan sekitarnya. Kami supplier pallet plastik yang berlokasi di Cikarang melayani penjualan pallet plastik untuk Anda yang berlokasi di Cikarang dan kota-kota disekitarnya.  Pallet plastik bekas yang kami jual bisa dipesan secara online, dengan hp, komputer atau datang langsung ke tempat kami.

pallet plastik cikarang

Sebagai supplier pallet yang berpengalaman, Palletplastik.id menjual pallet plastik bekas dalam berbagai tipe dan ukuran yang bisa Anda pilih sesuai dengan kebutuhan Anda antara lain:

Ukuran Pallet Plastik Bekas

1100 x 1000 mm, 1100 x 1100 mm
1200 x 1000 mm, 1200 x 1100 mm
1200 x 1200 mm, 1300 x 1100 mm
1500 x 1100 mm, 1500 x 1200 mm
1600 x 1200 mm, 1800 x 1000 mm
1800 x 1200 mm, 2000 x 1500 mm

Pallet plastik bekas
yang kami sediakan memiliki bermacam-macam ukuran, sehingga Anda bisa menyesuaikan dengan ukuran pallet plastik bekas yang Anda butuhkan. Pallet bekas kami cocok digunakan untuk kebutuhan  garman, industri sepatu bahkan makanan dan industri kesehatan.  Semua tipe pallet plastik tersebut berkualitas terjamin, sudah melalui proses seleksi yang cukup ketat.

Palletplastik.id adalah distributor professional yang telah terpercaya dalam penjualan dan mengirim pallet plastik bekas ke seluruh kota-kota besar di Indonesia. Untuk itu, meskipun pallet plastik tersebut dalam kondisi bekas namun kondisi pallet plastik sangat baik dan sangat layak untuk digunakan dalam jangka waktu yang panjang.

Bagi Anda yang berada di kota Cikarang khususnya, dan kota-kota disekitarnya, silakan berkunjung ke Gudang kami untuk melihat langsung stok pallet plastik bekas kami, dengan senang hati kami siap membantu Anda menemukan pallet plastik bekas yang Anda butuhkan.

Kalau tidak mau repot, Anda bisa langsung telpon atau whatsapp kami, pallet plastik cikarang.

Rabu, 09 Februari 2022

Jual Pallet Plastik Untuk Industri Pengiriman & Logistik

Jual Pallet Plastik Untuk Industri Pengiriman & Logistik

Dalam industri logistik dan pengiriman barang, pallet plastik digunakan untuk menyimpan persediaan barang di gudang atau sebagai wada penampung produk senelum pallet didistribusikan ke berbagai tempat baik antar kota hingga luar kota. Penggunaan pallet sangat penting karena dapat memberikan kemudahan dalam mengemas barang logistik. Namun, pallet plastik juga dapat Anda gunakan di bidang ini.

Pallet plastik tak hanya sekedar sebagai wadah atau alas produk, namun juga sebagai alat pelindung saat produk Anda di pindahkan maupun didistribusikan ke satu tempat ke tempat lain. Produk Anda akan terlindungi dari benturan, gesekan, saat dipindah-pindahkan. Produk Anda juga tidak langsung besentuhan dengan lantai sehingga tidak terpengaruh oleh kondisi lanti maupun kelembaban.




Pallet plastik lebih mudah dibersihkan dan tidak berpori-pori sehingga tempat penyimpanan dan pallet tersebut tidak akan kotor. Bakteri, jamur, dan serangga juga tidak akan tertinggal setelah pembersihan. Pastikan Anda menggunakan pallet plastik daripada kayu. Memang kayu adalah pilihan yang sudah ada sejak lama dan tradisional, namun untuk industri logistik, kayu bukanlah pilihan yang bijak.

Pallet plastik memiliki permukaan yang rata atas atau berbentuk Jaring. Secara alami, kayu juga berpori sehingga kotoran dapat terserap atau terkumpul. Bakteri, kelembapan, dan kotoran dapat menetap di tempat-tempat yang kecil. Oleh karena itu, minimalkan hal ini dan dapatkan pallet dari produsen yang jual pallet plastik.

Palletplastik.id merupakan distributor jual pallet yang senantiasa memberi Anda pallet dengan kualitas dan mutu premium. Segala pallet kami tahan lama, cocok sekali untuk digunakan untuk segala keperluan shipping Anda, baik ekspor maupun impor. Kontak kami sekarang jika Anda ingin tahu lebih mengenai pallet plastik dan produk pallet yang kami jual lainnya.

Jual Pallet Plastik Untuk Industri Pengiriman & Logistik


Pada umumnya perusahaan menggunakan pallet untuk penyimpanan barang logistik di gudang. Pallet ini dapat digunakan untuk menyimpan persediaan barang di gudang atau sebagai wadah menampung produk saat didistribusikan ke berbagai tempat baik antar kota mau pun hingga ke luar kota. Pemakaian pallet sangat penting karena dapat memberikan kemudahan dalam mengemas barang logistik.

Pallet plastik memiliki daya tahan yang lebih lama. Pallet kayu cenderung lebih cepat mengalami kerusakan. Hal ini bisa disebabkan oleh rusak dimakan serangga atau lapuk karena kelembapan gudang yang tinggi. Pallet plastik tidak bisa lapuk oleh air dan juga anti serangga sehingga memiliki jangka waktu pemakaian yang panjang. Selain itu memiliki daya tahan sampai 10 tahun dan juga tidak terpengaruh cuaca dan temperatur.

Pallet kayu membutuhkan perawatan yang lebih rumit. Pallet plastik hanya perlu diseka dengan lap atau dicuci sampai bersih. Sedangkan membersihkan pallet kayu lebih sulit, apalagi bila noda telah menyerap ke serat-serat kayu. Anda juga akan menghemat biaya pengeluaran distribusi apabila menggunakan pallet plastik. Karena memiliki berat yang lebih ringan dibandingkan pallet kayu sehingga biaya pengiriman pun akan berkurang.

Harga pallet plastik apada awalnya lebih mahal, namun namun hal tersebut sepadan dengan manfaat dan fungsinya. Dengan mengeluarkan biaya sedikit lebih mahal Anda mendapatkan keuntungan yang tidak pernah terbayangkan. Membeli pallet plastik bisa menjadi investasi bagi perusahaan.

Kami mencari perusahaan yang Jual Pallet Plastik Untuk Industri Pargudangan & Logistik Segala pallet kami tahan lama, cocok sekali untuk digunakan untuk segala keperluan shipping Anda, baik ekspor maupun impor. Kontak kami sekarang jika Anda ingin tahu lebih mengenai produk kami lainnya. Untuk mengamankan barang selama pengiriman Anda bisa menggunakan tambahan dunnage air bag.

Senin, 07 Februari 2022

Jual Pallet Plastik | Jakarta | Bekasi | Tangerang

Jual Pallet Plastik | Jakarta | Bekasi | Tangerang

Palletplastik.id - Jual Pallet Plastik | Jakarta | Bekasi | Tangerang. Khabar genbira untuk Anda yang khususnya tinggal di daerah kota Bekasi, Jakarta dan Tangerang, Palletplastik.id hadir untuk Anda yang mencari pallet plastik untuk kebutuhan Gudang atau pabrik. Kami siap membantu Anda memenuhi kebutuhan pallet plastik berkualitas.

Pallet plastik sudah menjadi barang kebutuhan yang wajib dipenuhi perusahaan, terutama untuk perusahaan-perusahaan yang memiliki  pabrik dan Gudang. Tanpa pallet plastik rantai produksi dan rantai distribusi perusahaan tentu akan terhambat, apalagi kalau perusahaan Anda juga mengekspor barang ke luar negeri, yang setiap saat membutuhkan pallet untuk ekspor barang.


Jual Pallet Plastik | Jakarta | Bekasi | Tangerang


Untuk itulah palletplastik.id hadir di tengah-tengah Anda. Anda yang berada di  Jakarta, Bekasi, atau Tangerang dan sekitarnya, kalau butuh pallet segera hubungi kami di atau ingin tahu lebih jauh kunjungi palletplastik.id atau bisa langsung berkunjung ke kantor atau Gudang kami, di Bekasi, tersedia beraneka tipe pallet dan ukuran pallet plastik, yang bias Anda pilih.

Dengan memilih kami, palletplastik.id, Anda akan mendapat banyak keuntungan:
  1. Letak perusahaan palletplastik.id dengan perusahaan Anda tidak jauh, sehingga biaya pengiriman juga tidak mahal, bahkan bisa free ongkir.
  2. Anda sewaktu-waktu membutuhkan pallet, kami bisa langsung kirim ke perusahaan Anda, dengan catatan pallet yang Anda pesan masih tersedia dan hari itu tidak ada pengiriman.
  3. Kami memiliki armada sendiri, sehingga jadwal pengiriman kami tidak tergantung ada tidaknya kendaraan yang akan disewa.
  4. Kami memiliki Gudang pallet yang besar, dan sudah menjadi milik sendiri, pallet plastik yang tersedia di Gudang pun ribuan jumlahnya, baik yang baru maupun bekas.
  5. Pallet plastik bekas yang kami jual, adalah pallet plastik pilihan.
  6. Palletplastik.id adalah perusahaan distributor pallet yang memiliki badan hukum yang jelas, dan terpercaya.
Dengan senang hati sales executive kami siap membantu Anda untuk merekomendasikan pallet plastik yang tepat dan cocok untuk perusahaan Anda. Palletplastik.id adalah penjual pallet plastik professional di Jabodetabek yang mensuplai kebutuhan palet plastik perusahaan-perusahaan besar maupun kecil di Jakarta | Bekasi | Tangerang.

Kami pun jual pallet plastik bekas, pallet plastik bekas murah dan berkualitas saat ini banyak dicari para pemilik perusahaan di Jakarta, Bekasi, Tangerang. Karena, harga palet plastik bekas lebih terjangkau di bandingkan palet plastik baru.  

Kami hanya menyediakan pallet platik bekas yang sudah di sortir, yang kondisinya layak pakai dan masih bagus. Kami siap memenuhi kebutuhan pallet plastik bekas untuk kebutuhan perusahaan anda. Segera hubungi sales executive kami di (021) 2909-3930, 0813-1570-3839, 0812-8875-5838 , untuk mendapatkan penawaran harga pallet plastik yang murah terjangkau.

Berikut beberapa Tipe pallet plastik yang kami jual:
1. Pallet plastik one way series
2. Pallet plastik medium duty series
3. Pallet plastik Heavu duty series

Selanjutnya cotoh pallet plastik bekas:
1. 4 pallet plastik bekas terbaik pilihan customer.
2. Pallet bekas 1200x800x150 mm
3. Pallet bekas semi flat 110x110x15 cm.
4. Pallet bekas berkualitas 120x100x16 cm.
 
PT Prima Mas Agung  dengan website palletplastik.id  adalah distributor pallet plastik yang sudah diakui oleh perusahaan-perusahaan besar dan kecil di Bekasi, Tangerang, Banten, Depok, Bogor, tak hanya itu palletplastik.id, distributor pallet plastik Indonesia juga mensuplai kebutuhan pallet plastik di kota-kota besar Indonesia. Kalau Anda membutuhkan produk OPP Tape dan stretch film untuk kebutuhan packing bisa hubungi kami juga.

Selasa, 14 September 2021

Harga Pallet Plastik Bekas dan Baru Jakarta

Harga Pallet Plastik Bekas dan Baru Jakarta

Palletplastik.id - Harga pallet plastik bekas dan baru Jakarta – Apakah Anda berada di Jakarta dan sedang mencari pallet plastik baru dan bekas? Kami informasikan kepada Anda, khususnya Anda yang akan membeli pallet plastik dan Anda berlokasi di wilayah Jakarta utara, Jakarta barat, Jakarta timur, Jakarta selatan, Depok, Bekasi, Bogor dan sekitarnya. Primapallet menjual pallet bekas dan pallet baru yang Anda butuhkan.


 

Primapallet yang merupakan distributor pallet plastik terpercaya menjual pallet plastik berkualitas untuk Anda dengan harga yang sangat terjangkau. Harga tersebut tentunya sudah disesuaikan dengan jenis pallet plastik dan ukuran pallet plastik untuk pembelian di wilayah Jakarta.

Kami mengerti bahwa tentunya telah banyak tersedia distributor pallet plastik, supplier pallet plastik atau pabrik pallet plastik yang menyediakan dan menjual pallet plastik berkualitas di wilayah Jakarta, namun Kami Primapallet hadir dengan memberikan berbagai kelebihan dari kualitas pallet plastik yang Kami berikan.

Kelebihan-kelebihan jika Anda membeli pallet plastik di tempat Kami tersebut antara lain:

  1. Tersedia pallet plastic baru harga murah
  2. Tersedia dalam berbagai ukuran
  3. Tersedia dengan pilihan yang banyak
  4. Jenis pallet plastik tersedia dengan berbagai pilihan
  5. Terbuat dari bahan plastik pilihan yang tentunya lebih awet
  6. Tentunya tidak hanya itu saja karena jika Anda membeli pallet plastik di tempat Kami, pallet plastik tersebut sudah teruji dengan baik pada penggunaan perusahaan industry sehingga tentunya sangat cocok untuk Anda.

Harga pallet plastik bekas dan baru Jakarta di tempat Kami berbeda, mengapa berbeda ? Karena pallet plastik bekas di tempat Kami memiliki harga yang lebih terjangkau dibandingkan dengan harga pallet plastik baru.

Meskipun harga pallet plastik bekas Jakarta di tempat Kami murah, namun Anda tidak perlu khawatir karena kualitas dari pallet plastik bekas di tempat Kami juga tetap berstandar Indonesia dan tentunya masih sangat layak untuk digunakan. Jadi jika Anda membutuhkan pallet plastik berkualitas dengan harga yang sangat terjangkau, pastikan hanya menghubungi Kami.

Selain jual pallet plastik di area Jakarta dan sekitarnya, Kami jual pallet plastik ke seluruh wilayah Indonesia. Kami juga jual stretch film, opp tape untuk Anda dengan kualitas yang terbaik. Informasi lebih lanjut Anda bisa hubungi Kami.

Rabu, 08 September 2021

Jual Pallet Bekas Ukuran 110x110x12 cm

Jual Pallet Bekas Ukuran 110x110x12 cm

Palletplastik.id- Jual Pallet Bekas Ukuran 1100x1100x120 mm. Apakah pallet plastik ini kokoh dan kuat, material handlingnya bisa menggunakan hand pallet? Simak terus review palletplastik.id tetang keistimewaan pallet plastik ini. 

Jual Pallet Bekas Ukuran 110x110x12 cm

Pallet Plastik 1100x1100x120 cm

Palletplastik.id sebelumnya telah mempublish artikel untuk versi barunya yaitu Jual Pallet Plastik Baru Ukuran 110x110x12 cm.  Kalau pallet ini adalah versi bekasnya. Pallet ini memang selalu disebut langsung dengan ukurannya yaitu, pallet 1100x1100x120 mm, atau pallet 110x110x12 cm, atu kadang disebut secara mudah menjadi pallet 11-11-12.

Pallet plastik yang satu ini memiliki ukuran panjang 1100 mm, lebar 1100 mm dan tinggi 120 mm, terbuat dari bahan plastik ppe berbentuk jaring bewarna hitam. Kalau kita perhatikan, pallet ini sangat ringan, memang di kelasnya pallet ini termasuk pallet yang paling ringan.

Pallet ini didesain memang untuk kebutuhan alas produk yang tidak terlalu berat, yaitu dengan berat statis 3000 kg,  dan berat dinamis 1000 kg.  

Kalau ada pertanyaan apakah pallet ini material handlingny bisa menggunakn hand pallet?
Jawabnya bisa, karena pallet ini didesain dengan tipe non-reversible, artinya pada bagian kaki, ada lubang sebagai tepat roda hand pallet.

Berikut spesifikasi umumnya:

Ukuran: 1100 x 1100 x 120 mm
Material: PPC
Statik: 3000 kg
Dynamic: 1000 kg
Accessibility: Forklift entry: 4-Way
Sebagian besar cocok untuk salah satu cara ekspor dan pengiriman kargo udara
Untuk elektronik dan listrik, makanan, kimia dan industri farmasi, dll
Super ringan
Tidak dibutuhkan fumigasi untuk ekspor
Aman dan mudah dalam operasional
Dapat didaur ulang

Dibandingkan dengan pallet tipe lainnya pallet ini tergollong dalam pallet plastik yang paling ringan namun kokoh. Dalam kondisi statis pallet ini bisa menahan beban dalam kondisi statis seberat 3000 kg , saat dalam kondisi dynamic atau bergerak mampu menopang beban seberat 1 ton.

Pallet Plastik One Way Series dapat membantu anda untuk mempermudah dalam pengemasan produk yang akan dikirim keluar negeri maupun dalam negeri. Selain itu, karena ringan Pallet Plastik ini dapat menghemat biaya pengiriman Anda.

Dalam kondisi bekas, pallet ini random, artinya pallet tersedia dengan ukuran 110x110x12 cm dari berbagai merek baik itu merek luar maupun merek lokal.
Untuk desain pada dasarnya hampir serupa yang berbeda hanya tipe jaringnya saja.

Harga Pallet Plastik 110x110x12 cm

Pallet ukuran ini tergolong pallet yang banyak dibutuhkan para pemilik usaha. memang banyak yang mencari, karena ukurannya standar dan harganya murah terjangkau. Sekali beli biasanya bisa mencapai 50 Pcs lebih, bahkan ada yang beli sampai ratusan pcs. Perusahaan yang banyak menggunakan pallet ukuran ini biasanya memiliki kegiatan ekspor barang, pengiriman barang lokal, atau penyimpanan barang di gudang.

Dibandingkan dengan tipe lainnya pallet plastik ini memiliki harga yang paling murah diantara pallet plastik tipe lainnya. Apabila Anda ingin lebih tahu mengenai harga pallet dan spesifikasinya, segera hubungi kami atau kunjungi kami.